Oknum Pegawai di DPUTR Metro Diduga Lakukan Pungli

Oknum Pegawai di DPUTR Metro Diduga Lakukan Pungli

Metro — Pengerjaan berkas kelengkapan PT atau CV kontraktor di Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (PUTR) Kota Metro, diduga menjadi ajang pungutan liar (Pungli). Sebab, kontraktor yang mendapatkan proyek di Dinas PUTR Kota Metro diduga diminta membayar jasa kelengkapan berkas ke sejumlah oknum pegawai setempat berkisar satu hingga dua persen dari nilai proyek yang di dapatkan. Dikatakan Ketua umum Ikatan Pemuda Lampung Indonesia (IPLI), Hermansyah TR, oknum pegawai di Dinas PUTR menjalankan modusnya dengan mengerjakan seluruh kelengkapan berkas pihak ketiga mulai dari upload berkas hingga pembuatan RAB. “Ada Oknum…

Loading

Read More

DPRD Usulkan Raperda Metro Kota Literasi

DPRD Usulkan Raperda Metro Kota Literasi

Metro, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Metro telah menyusun Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Metro Kota Literasi. Raperda tentang Metro Kota Literasi tersebut disusun untuk menguatkan literasi di lingkungan masyarakat. Dimana, dengan menguatkan daya baca yang tinggi bisa menciptakan kualitas SDM yang baik. Ketua Bapemperda DPRD Kota Metro, Yulianto mengatakan, untuk menguatkan literasi di lingkungan masyarakat tidak lah mudah. Perlu adanya aturan khusus sehingga bisa melakukan penekanan aturan tersebut. “Untuk meningkatkan itu, tidak semudah membalikkan telapak tangan. Rendahnya literasi merupakan persoalan yang terjadi di beberapa sekolah. Maka, perlu adanya…

Loading

Read More

Pemkot Metro Usulkan Dua Raperda pada Rapat Paripurna di DPRD

Pemkot Metro Usulkan Dua Raperda pada Rapat Paripurna di DPRD

Metro – Pemerintah Kota (Pemkot) Metro mengusulkan dua rancangan peraturan daerah (Raperda) dalam Rapat Paripurna Pembicaraan Tingkat I Tentang Penyampaian Raperda di ruang rapat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) setempat, Senin, 14/8/2023. Wali Kota Metro, Wahdi Siradjuddin menyampaikan dua raperda terkait pajak dan retribusi daerah, dan soal perubahan ke dua atas Perda Kota Metro Nomor 14 tahun 2018, Tentang Pengelolaan Barang Milik Daerah. Melalui pengusulan tersebut, diharap bakal berimplikasi ke kualitas pelayanan publik, penyelenggaraan pemerintahan, pelaksanaan pembangunan dan kesejahteraan masyarakat. “Kita mengharapkan rancangan peraturan daerah Kota Metro tersebut dapat menjadi…

Loading

Read More