DPC PKB Tanggamus gerak cepat Berikan Bantuan Paket Sembako dan Uang Tunai bagi warga yg terdampak Covid -19

DPC PKB Tanggamus gerak cepat Berikan Bantuan Paket Sembako dan Uang Tunai bagi warga yg terdampak Covid -19

  LENSANAGA.ID-Tanggamus.Dewan Pengurus Cabang (DPC) PKB Kabupaten Tanggamus dan PAC PKB Kec. Gisting serta Garda Bangsa DKAC Gisting kembali tanggap dan gerak cepat menggelar gerakan kemanusiaan dengan memberikan bantuan berupa paket sembako dan sejumlah uang tunai.Kamis (5/8/2021) Bantuan diberikan kepada ibu Sofi yang beralamat di RT 01 Dusun 5 Blok 15 pekon Gisting, Kabupaten Tanggamus Lampung. Ketua PAC Gisting Paimin mengatakan bantuan ini sebagai bentuk kepedulian terhadap ibu Sofi yang suami nya meninggal. “Hari ini kami pengurus PKB Kabupaten tanggamus tanggap dan bergerak cepat tanggap dalam hal membantu meringankan beban…

Loading

Read More