Polres Metro Gelar Pasar Ramadan, Sediakan Sembako Gratis Untuk Masyarakat

Metro – Polres Metro berbagi kebahagiaan dengan masyarakat, Polres Metro menggelar Pasar Ramadan Polres Metro yang berlangsung di Mako Polres Metro pada Selasa (11/3/25). Pasar Ramadan ini menyediakan berbagai kebutuhan pokok secara gratis bagi masyarakat yang membutuhkan. Kapolres Metro AKBP Heri Sulistyo Nugroho, S.I.K., M.I.K, menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan wujud kepedulian Polres Metro terhadap masyarakat, terutama dalam menghadapi kenaikan harga bahan pokok ketika Ramadan. “Kami ingin membantu meringankan beban masyarakat dengan menyediakan sembako gratis. Kegiatan ini juga menjadi ajang untuk mempererat hubungan antara Polri, masyarakat Kota Metro, dan kegiatan…

Loading

Read More