Wakil Wali Kota Metro Bakal Dukung Program Penjaringan Atlet Silat

METRO – Wakil Wali Kota Metro, Dr. M. Rafieq Adi Pradana, menegaskan komitmennya dalam mendukung pengembangan atlet pencak silat berbakat di Kota setempat. Dukungan ini ia sampaikan usai menghadiri Musyawarah Provinsi (Musprov) Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Lampung ke-X di Hotel Horison, Bandarlampung, Sabtu (22/2/2025). Dalam kesempatan tersebut, Rafieq menekankan pentingnya pembinaan atlet muda sejak dini sebagai langkah strategis untuk meningkatkan prestasi pencak silat di tingkat nasional maupun internasional. “Pencak silat bukan hanya olahraga, tetapi juga warisan budaya yang harus kita jaga dan kembangkan. Kota Metro…

Loading

Read More