TUBABA, -(lensanaga.id)- Kondisi jalan provinsi yang menghubungkan Kabupaten Tulang Bawang Barat dengan Kabupaten lainnya yang melintasi enam kecamatan di Tubaba yaitu Kecamatan Pagar Dewa, Gunung Terang, Gunung Agung, Lambu Kibang, Batu Putih dan Way Kenanga sebagai akses utama menuju ibu kota Tubaba kondisinya cukup memprihatinkan dan sulit dilintasi oleh kendaraan, bahkan bila musim hujan jalan tersebut sangat licin dan berlumpur. Jalan yang menjadi akses utama transportasi dan sarana penggerak roda ekonomi masyarakat di enam kecamatan Tubaba tersebut sekaligus sebagai akses utama menuju ibu kota kabupaten, menjadi perhatian DPD Lembaga Pemberdayaan…
Read More